Koramil Bacan Laksanakan Komsos di Desa Makian
Pada
Monday, April 9, 2018
Edit

Komsos merupakan sarana interaksi aparat kewilayahan sehingga terwujud sinergitas antar aparat termasuk dengan masyarakat, pada kesempatan tersebut Kades Makian mengucapkan banyak terimakasih kepada Babinsa dan Bhabinkamtibmas yang selalu dekat dengan warganya sehingga warga merasa aman dan nyaman.
Komandan Kodim 1509/Labuha Letkol Inf Joni Widodo S.Sos dalam keterangannya mengatakan bahwa pelaksanaan Komsos sendiri adalah merupakan tugas dan tanggung jawab Babinsa untuk mengetahui perkembangan wilayah binaan dan untuk lebih mempererat tali silaturahmi dan sinergitas tiga pilar desa (Babinsa, Bhabinkamtibmas dan Kades) termasuk dengan masyarakatnya. (Penrem152)